Inilah 7 Pesona Wisata di Palembang yang Membuat Anda Enggan Pulang

Jembatan Ampera

Pesona wisata di Palembang menarik minat wisatawan untuk datang. Ada banyak hal menarik di kota tertua di Indonesia ini. Temukan informasi selengkapnya disini ya. Pesona Wisata di Palembang Eksotis, itulah satu kata yang mewakili wajah Kota Palembang. Sungai Musi dan Jembatan Ampera adalah dua ikon Palembang yang mengundang decak kagum. Pesona wisata di Palembang yang … Read more

Bus Pesona Sriwijaya Wisata Gratis Keliling Palembang

IMG 20160716 WA0001 e1468927904731

Bagi yang berkunjung ke Palembang dan ingin berwisata gratis, bisa mencoba bus Pesona Sriwijaya milik Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Sumatera Selatan. Para pelancong bisa mengunjungi obyek wisata yang ada di kota pempek ini dengan gratis. Pasalnya Disbudpar Sumsel sejak Sabtu, 16 Juli 2016 mulai mengoperasikan satu unit bus pariwisata yang siap membawa wisatawan keliling Palembang. Bus yang … Read more

Bukit Siguntang Simpan Sejuta Cerita

IMG 20160211 134446 e1457093177749

Di zaman kerajaan Sriwijaya ada wilayah yang sangat terkenal dan sangat indah. Bukit Siguntang yang berada di kelurahan Bukit Lama, Kecamatan Ilir Barat I, Palembang ini konon menjadi tempat terindah di Palembang.  Bukit Siguntang di zamannya menjadi tempat pertapaan dan ibadah bagi keluarga kerajaan. Hingga kini Bukit Siguntang masih dipercaya sebagai tempat sakral yang menyimpan sejuta cerita dan bukti … Read more

Bersih-Bersih di Kampung Arab Al Munawar Palembang

SAM 4280 e1453889362882

Sebagai kota tertua di dunia, Palembang memiliki sejarah panjang. Palembang sebagai pusat Kerajaan Sriwijaya menjadi pusat peradaban karena para pedagang dari Tiongkok, Arab, Jepang India maupun Melayu berlabuh di Palembang. Karena hal itu, banyak pedagang-pedagang tersebut berlabuh dan menetap di Palembang. Sehingga banyak sekali peninggalan yang menjadi bukti sejarah, jejak mereka di kota pempek. Sebut … Read more

Translate »
HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com