Sahabat Selamanya Sahabat
ALLAH SWT menciptakan makhluk di atas muka bumi ini berpasang-pasangan. Begitu juga manusia, tidak akan hidup bersendirian. Kita membutuhkan teman atau sahabat dalam kehidupan kita, teman berbagi dalam suka duka. Sahabat adalah kebutuhan jiwa yang mesti terpenuhi. Dialah ladang hati, yang kau taburi dengan kasih dan kau panen dengan penuh rasa terima kasih. Dan dia … Read more