Pulau Kemaro dan Legenda Cinta Sejati Fatimah – Tan Bun An

Saat berkunjung ke Palembang, jangan lupa mampir ke Pulau Kemaro.  Delta Sungai Musi seluas 30 hektar ini adalah destinasi wisata yang harus dimasukkan dalam list tempat yang wajib dikunjungi di Palembang. Saat perayaan Imlek dan Cap Go Meh, Pulau Kemaro dipadati oleh pengunjung yang tidak hanya datang dari dalam negeri saja tapi juga dari luar negeri … Read more

Sarapan makanan khas Palembang di Pasar Kuto

IMG 20160211 080240

Palembang tidak hanya terkenal dengan pempek dan pindang saja, namun juga aneka jenis sarapan khas nya yang menggoda. Ada banyak sarapan makanan khas Palembang yang bisa dengan mudah kita temukan. Salah satunya di kawasan Pasar Kuto menjadi tempat makanan khas kota Palembang tersebut. Di kawasan Pasar Kuto terdapat 3 tempat sarapan pagi mulai dari Warung … Read more

Menelurusi Sejarah Sriwijaya hingga Palembang di Museum Balaputera Dewa

Photo Uang 10ribu

Sumatera Selatan memiliki sejarah peradaban yang panjang sejak berabad lampau. Berdasarkan penelitian dan penemuan di Sumatera Selatan banyak peninggalan zaman Megalith. Tidak hanya itu Kerajaan Sriwijaya menjadi sorotan utama sebagai kerajaan maritim yang terkenal dan terbesar di Indonesia, bahkan kekuasaanya hingga Asia. Dan di abad ke-15, Kesultanan Palembang Darussalam menasbihkan kekuasaannya hingga zaman kolonialisme Belanda merampasnya.  … Read more

Bersih-Bersih di Kampung Arab Al Munawar Palembang

SAM 4280 e1453889362882

Sebagai kota tertua di dunia, Palembang memiliki sejarah panjang. Palembang sebagai pusat Kerajaan Sriwijaya menjadi pusat peradaban karena para pedagang dari Tiongkok, Arab, Jepang India maupun Melayu berlabuh di Palembang. Karena hal itu, banyak pedagang-pedagang tersebut berlabuh dan menetap di Palembang. Sehingga banyak sekali peninggalan yang menjadi bukti sejarah, jejak mereka di kota pempek. Sebut … Read more

Tempat Menginap di Pulau Pahawang Besar

IMG 20151003 155451 e1444909320780

Bagi yang menginap di Pulau Pahawang Besar saat berkunjung ke Pulau Pahawang bisa menginap di rumah-rumah penduduk atau juga penginapan sederhana yang tersedia disini. Penduduk di Pulau Pahawang Besar memang menyewakan rumah mereka untuk dijadikan tempat menginap bagi para pengunjung yang datang. Pulau Pahawang Besar hanya sekitar 1. 084 hektare dengan jumlah penduduk sebanyak 1. 533 jiwa. Pengunjung yang … Read more

Translate »
HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com