#MSS2011 Rasakan Ekstrimnya Obstacle Training
Obstacle Training di Awana Genting Highlands Golf and Country Resorts, menguji kekuatan fisik dan kekompakan tim. Kami mendapatkan pengalaman seru, para kontestan My Selangor Story 2011 bisa menaklukkan rintangan ekstrem. Menaklukkan Tantangan Obstacle Training di Awana Genting Highlands Pernah mendengar tentang Obstacle Training. Ini merupakan latihan rintangan seperti yang dilakukan oleh para anggota tentara untuk … Read more