Pengadilan “Kertagosa” Zaman Dulu

img 3693 e1427441009747

Abadikanlah momen berharga dalam sebuah foto ternyata juga sudah dikenal di zaman dahulu kala, jauh sebelum kamera foto dikenal. Begitu banyak peninggalan dan cerita yang bisa kita saksikan dari gambar yang tertera di batu ataupun prasasti. Hal itu juga terangkum pada Kertagosa salah satu objek wisata yang terletah di tengah – tengah Kota Kabupaten Klungkung, … Read more

Romansa Bali "Desa Tenganan" Tempo Dulu

dsc 7685copy

Jangan pernah melupakan sejarah. Itulah kata – kata bijak yang akan selau mengingatkan darimana kita berasal, dan seperti apa asal usul kita. Karena hal tersebut, dalam perjalanan saya bersama teman – teman berkunjung ke Desa Tenganan atau Tengan Pegeringsingan, salah satu dari sejumlah desa kuno di Bali yang dikenal dengan sebutan Bali Age / Asli. … Read more

Berburu Ikan "Snorkeling" di Tanjung Jepun

sdc12167 e1427441163766

  Pengalaman yang tak terlupakan di perjalanan ke Bali adalah kami dibuat terkagum – kagum oleh keindahan pesona Tanjung Jepun dan Blue lagoon di Padang Bay. Disini untuk pertama kalinya, saya melakukan snorkeling, padahal untuk berenang saja sulit. hihihihihi… Ini benar – benar uji adrenalin tingkat tinggi, karena berbekal pelampung kami menceburkan diri ke laut. … Read more

Bali Pulau Dewata dan Surganya Wisata

img 3365 e1427441280706

Jika tahun lalu, saya bersama rekan – rekan sekantor berlibur ke Bandung, tahun ini selama 4 hari 3 malam, kami menjelajahi eksotisme pulau Dewata. Liburan kali ini pun sangat bergizi, mata pun sangat dimanjakan.   Dari Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II Palembang, kami menumpang penerbangan Lion dan transit terlebih dahulu di Bandara Internasional Soekarno … Read more

Translate »
HTML Snippets Powered By : XYZScripts.com