NBC Palembang Sebar Virus Menulis
Ternyata tidaklah susah menjadi penulis, apalagi minat menulis ini bisa ditingkatkan kemampuan sejak masih kecil. Karena hal itulah, Nulis Buku Club (NBC) Palembang mengajak seluruh masyarakat Palembang baik dari kalangan mahasiswa, pegawai hingga pelajar untuk bisa menjadi penulis. Karena hal inilah, untuk mengajak seluruh masyarakat di Palembang ini, agar bisa menulis buku dan menjadi penulis. … Read more